Minggu, 29 Juni 2014

TUTORIAL PHOTOSHOP SEDERHANA



TUTORIAL MEMBUAT PHOTOSHOP SEDERHANA

Kita dapat membuat photoshop dari foto siapapun kali ini kita akan menggunakan foto jesica Alba yang dapat didownload dia alamat:

1.    Buka gambar di Photoshop.

2.    Duplikasi layer background (gambar) menjadi tiga layer. Caranya klik kanan pada layer background dan pilih Duplicate layer. Agar lebih cepat, gunakan shortkey. Pilih layer background lalu tekan Ctrl + J di keyboard sebanyak 3 kali
.


3.    Klik icon bergambar mata pada layer 1 copy dan layer 1 copy 2 (lihat gambar), langkah ini berfungsi untuk menyembunyikan layer tersebut sementara.
 
Pilih layer 1, lalu pada menu bar pilih Filter > Artistic > Cutout. Atur nilai pada Cutout window, Number of Levels = 6, Edge Simplicity = 5, Edge Fidelity = 2. Jika sudah, klik tombol ok.
Kemudian, ubah blending mode dari layer 1 menjadi Luminosity.
    Sekarang klik Ikon mata pada layer 1 copy untuk memunculkannya kembali. Pilih layer 1 copy, lalu pada menu bar pilih Filter > Artistic > Dry Brush. Atur nilai dari Brush Size = 7, Brush Detail = 7, dan Texture = 3 (seperti gambar dibawah). Jika sudah, klik ok untuk keluar dari Dry Brush window. Ubah blending mode dari layer 1 copy menjadi Screen.

Langkah berikutnya, klik ikon mata pada layer 1 copy 2 (layer paling atas) untuk memunculkannya kembali. Pilih layer 1 copy 2 lalu Pilih Filter > Noise > Median. Set nilai Radius menjadi 5, lalu klik tombol ok.
Ubah blending mode dari layer 1 copy 2 menjadi softlight.

1Seleksi layer 1, layer 1 copy, dan layer 1 copy 2 (tekan shift untuk memilih lebih dari satu layer), lalu klik kanan dan pilih Merge Layers. Merge layers berfungsi menggabungkan banyak layer menjadi satu layer saja.

    Sekarang kita gunakan icon brush untuk memunculkan kembali wajah asli dari gambar diantara wajah cartun yang terbentuk sehingga tercipta gambar wajah asli dan wajah kartun.

   Buka layer baru.

. selanjutnya kita akan membuat mata dan hidung menaji lebih besar. Klik icon filter – liquity dan selanjutnya ikuti step pada gambar dibawah ini:


selanjutnya kita akan menyamarkan rambut menjadi lebih abstrak.
 






terakhir kita akan memberi efek warna dengan klik
Image – adjusment – hue saturation



semoga bermanfaat terima kasih




4

0 komentar:

Posting Komentar